Halo Anuerz, pernah lihat tidak sebuah film yang diproduksi dengan efek slow motion? atau paling tidak taulaah apa itu slow motion. Itu lhoo, film semacam shaun the sheep. Film yang pengambilan gambarnya dilakukan per frame, bayangin aja 1 menit bisa lebih dari 60 frame atau 60 gambar. Tergantung frame per detiknya. Wow!
Pasti susah yaa?
Makanya film Shaun the sheep bentuknya kayak tanah liat. Emang itu tanah liat :p
Yaa kan pemerannya (atau aktor aja deh :D) biar bisa digerakkan untuk tiap Shoot gambarnya, jadi tiap gambar di shoot gitu.
Nah kali ini, saya Mr.Anu bakal mereview sebuah Video dari Youtube.
Judulnya T-shirt War? Mungkin kalian berpikir ini perang baju seperti tembak menembak dengan baju gitu?Hehe, salah kok :p
Ya tapi intinya seperti perang gitu hanya saja bukan saling melempar baju tapi saling menggunakan "Sablon" baju untuk perang!!
Untuk lebih jelasnya bisa lihat Video T-shirt War:
Gimana udah taukan T-Shirt War-nya?
Video unik ini dibuat oleh Rhett dan Link, dengan menggunakan 200 Kaos T-shirt. Durasi film ini juga sebentar kok cuma 3:47 Menit.
Ini dia pemainnya, Yang Kiri atau yang pegang baju bersablon balon itu Rhett dan yang kanan itu Link. Oia, dengan cuma 3:47 menit itu membutuhkan 200 Kaos T-shirt dalam proses pembuatannya. dan lama proses pembuatan Video itu dua hari.
Kebayangkan? gimana capeknya Rhett dan Link memakai dan melepas baju terus menerus selama syuting berlangsung :D
dan dua hari itu menghasilkan Video yang tidak percuma, yaa karena Video ini terbilang Kreatif.
Video Kreatif ini juga ada Behind Scenenya juga lhoo.
Oia, kamu bisa memiliki baju yang ada di Video ini lhoo kalo kamu mau, kamu bisa membelinya kok.
Sekian Review dari saya.
Be Creative!!